Bandung – pba.pps.uin-alauddin.ac.id – Asosiasi Perkumpulan Program Studi Pendidikan Bahasa Arab (PPPBA) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) yang diselenggarakan bersamaan dengan konferensi internasional bertema “Inovasi Pendidikan dalam Pembelajaran Bahasa ARab : Inovasi Kurikulum dan Strategi Menghadapi Era Informasi Digital dan Society 5.0”. Acara ini berlangsung di Hotel Novena, Bandung, selama tiga hari (23-25 Oktober 2024),...Read More
Bandung, pba.pps.uin-alauddin.ac.id – Program Studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA) jenjang Sarjana, Magister dan Doktor dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia termasuk Program Studi Magister Pendidikan Bahasa Arab Pascasarjana UIN Alauddin Makassar menandatangani perjanjian kerjasama dengan Perkumpulan Prodi Pendidikan Bahasa Arab (PPPBA) Indonesia dalam upaya menuju akreditasi unggul dan berkelas dunia. Penandatanganan ini berlangsung pada Rapat...Read More